Page 28 - DPG vol11
P. 28

PESONA MAHAKARYA DAMAI PUTRA GROUP DI SELATAN SURABAYA
The Amethyst
Launching tipe Beryl dan Citrine pada cluster Delta Aralia di kisaran kuartal ke dua tahun 2019, sekalipun menuai sukses
luar biasa, tidak lantas begitu saja membuat Damai Putra Group berhenti dalam berinovasi. Ada banyak daftar project baru baik residential maupun komersial yang telah dipersiapkan untuk menyongsong gairah pasar properti di tahun 2020 khususnya di kawasan perumahan Grand Deltasari (GDS).
Dengan mengedepankan fitur hunian dua lantai yang dilengkapi tiga kamar tidur serta carport
dengan ukuran yang luas, Amethyst ditawarkan
dalam dua varian tipe yaitu tipe Standar dengan
2
luas bangunan 48 m dan Premium dengan luas
bangunan 81 m2 serta 2 varian luas tanah yaitu luasan 75 m2 (5x15) dan 80 m2 (5x16).
Satu hal yang menjadikan tipe Amethyst ini istimewa adalah bukan hanya pada unit rumahnya saja, melainkan pada kawasannya yang nyaman, asri dan tenang layaknya sebuah resor. Suasana resor yang hijau, teduh dan alami dapat Anda jumpai di Cluster Delta Aralia, GDS, di kawasan Waru yang sangat padat.
Teks: Handy Nursatyo Foto: Dok. Damai Putra Group
28 • VOL.11 | Januari - Juni 2020
REGIONAL SECTION
SIDOARJO


































































































   26   27   28   29   30